Bruce Banner gak punya kendaraan pribadi, kemana-mana numpang. |
Beda dengan Bruce Wayne mau di komik ato film pasti kemana-mana do'i pake kendaraan sorangan minimal motor, pas jadi Batman pun do'i gak lepas dari kendaraan pribadi sebutlah Batmobile, Batpod, dan seabreg kendaraan berembel-embel serba "Bat"!
Pada film "The Dark Knight", Bruce Wayne terlihat pake motor MV Agusta F4 1078 sedangkan Bruce Banner pada film "The Avengers" hanya pake motor butut yang gak jelas mereknya.
Ada yang mengatakan motor yang dipakai Bruce Banner pada film tersebut adalah Harley Davidson, BMW, dan Triumph model 60-an, sulit untuk diamati karena adegannya singkat banget, selain itu setelah Bruce Banner turun, motornya pun terhalang olehnya.
Lamborghini Aventador milik Bruce Wayne. |
Memang mirip sih, tapi jadi ragu ketika ada yang ngomong juga bahwa merek motor resmi pada film Marvel adalah Harley Davidson (HD), HD pernah bikin model motor serupa dengan Triumph pada tahun yang berbeda diantaranya Harley Davidson 1.200 cc SV 1931 dan motor Harley "kecil" yang diproduksi 1971 yaitu Aermacchi Harley-Davidson Turismo Veloce.
Teuing ah, karena lebih banyak yang percaya bahwa Bruce Banner pake motor di film The Avengers lalu adalah merek Triumph T120 Boneville 1969, maka buat sementara ikut omongan orang saja, karena secara pribadi masih awam tentang dunia permotoran.
Padahal penting loh karena itu satu-satunya kendaraan bermotor yang pernah Banner pakai dalam versi layar lebar!
Keur mah di komiknya juga jarang banget diperlihatkan do'i mengendarai kendaraan bermotor sendiri. Klo gak numpang yaaa...Disetirin sama orang lain *sigh*.
Lamborghini Aventador LP700-4 dan MV Agusta F4 Milik Bruce Wayne
Lamborghini Aventador versi Hotwheels 1:64. |
Kita bisa temukan kendaraan yang dipakai Bruce Banner dalam memorabilia resmi yang dikhususkan dalam mendukung film-filmya atau yang kebetulan diproduksi secara terpisah dan gak berhubungan dg filmnya sama sekali.
Misalnya diecast Lamborghini Aventador skala 1:64 yang dipakai Bruce Wayne pada film "The Dark Knight Rises" produksi Mattel, Maisto, dan Takara Tomy (Tomica).
Walaupun ketiga diecast tersebut tidak benar-benar otentik dan bukan bagian dari memorabilia filmnya namun bisa sedikit banyak bisa menambah "hype" film " The Dark Knight Rises".
Akurasi Diecast Lamborghini
Warna Lamborghini Aventador produksi Mattel pada lini Hot Wheels adalah hitam padahal warna Lamborghini Aventador di film "The Dark Knight Rises" perak kehitam-hitaman (abu).
Lamborghini Aventador produksi Tomica terlalu putih/perak, karena memang variant warnanya hanya ada putih dan oranye (No. 87). Ada yang warnanya mirip sih tapi sayangnya jenis Lamborghininya beda yaitu Reventon (No. 113).
Mungkin sejauh ini warna Lamborghini Aventador perak kehitam-hitaman produksi Maisto lah yang paling otentik dengan film "The Dark Knight Rises".
Selain itu dari ketiga jenis diecast Lamborghini Aventador tsb, diecast produksi Maisto ada spionnya yang lain gak ada! Harganya paling murah lagi! Top abis!
Namun sayang klo dilihat dari proporsinya diecast Maisto agak lasut! Terlalu ceper uy! Tapi wajar sih namanya juga Lamborghini...Gitu loooh!
Klo lihat proporsi mending pilih diecast Lamborghini Aventador produksi Tomica ngan hanjakal warnanya gak otentik dan gak ada spionnya! Versi Hot Wheels? Pilihan terakhir saja itu mah! Tapi klo mo ngumpulin dengan nuansa Batman yang serba hitam....Versi Hot Wheels jadi nomor satu dong!
Akurasi Diecast MV Agusta
Sementara itu diecast motor yang dipakai Bruce Wayne yang dipakai dalam film "The Dark Knight" yang paling otentik adalah diecast MV Agusta F4 1:12 produksi Maisto (2012).
Gak terlalu otentik sih tapi mirip, warna yang di film tersebut oranye sedangkan versi diecastnya cenderung ke merah.
Masih mendinglah dibandingkan dengan diecast MV Agusta F4 1:12 produksi Minichamps (2005) dengan komposisi warna hitam dan merah ngok.
Hei, bagaimana dengan diecast "motor butut" kontroversial yang dipakai Bruce Wayne dalam film "The Avengers"?
Yah, paling mendekati dan kebanyakan orang bilang sih motor Triumph Boneville T120R 1969...
Versi diecastnya cukup banyak diantaranya adalah Maisto1:18, Atlas 1: 24, Minichamps 1:12, dan Ixo Museum 1:24...Semuanya masih diragukan keotentikannya...
Ah sudahlah, sampai ada konfirmasi dari pihak Marvel tentang merek motor apa yang dipakai Banner tsb percaya saja kalau yang di pake Bruce Banner dalam film The Avengers 2012 adalah Triumph 60-an, syukur-syukur dapat diecastnya yang diproduksi Maisto :P Torotot...Tot....Tot....Tot....Tot....Tot....Tot....
Misalnya diecast Lamborghini Aventador skala 1:64 yang dipakai Bruce Wayne pada film "The Dark Knight Rises" produksi Mattel, Maisto, dan Takara Tomy (Tomica).
Walaupun ketiga diecast tersebut tidak benar-benar otentik dan bukan bagian dari memorabilia filmnya namun bisa sedikit banyak bisa menambah "hype" film " The Dark Knight Rises".
Akurasi Diecast Lamborghini
Warna Lamborghini Aventador produksi Mattel pada lini Hot Wheels adalah hitam padahal warna Lamborghini Aventador di film "The Dark Knight Rises" perak kehitam-hitaman (abu).
Lamborghini Aventador versi Tomica 1:64. |
Mungkin sejauh ini warna Lamborghini Aventador perak kehitam-hitaman produksi Maisto lah yang paling otentik dengan film "The Dark Knight Rises".
Selain itu dari ketiga jenis diecast Lamborghini Aventador tsb, diecast produksi Maisto ada spionnya yang lain gak ada! Harganya paling murah lagi! Top abis!
Motor MV Agusta milik Bruce Wayne. |
Klo lihat proporsi mending pilih diecast Lamborghini Aventador produksi Tomica ngan hanjakal warnanya gak otentik dan gak ada spionnya! Versi Hot Wheels? Pilihan terakhir saja itu mah! Tapi klo mo ngumpulin dengan nuansa Batman yang serba hitam....Versi Hot Wheels jadi nomor satu dong!
Akurasi Diecast MV Agusta
Sementara itu diecast motor yang dipakai Bruce Wayne yang dipakai dalam film "The Dark Knight" yang paling otentik adalah diecast MV Agusta F4 1:12 produksi Maisto (2012).
Gak terlalu otentik sih tapi mirip, warna yang di film tersebut oranye sedangkan versi diecastnya cenderung ke merah.
Masih mendinglah dibandingkan dengan diecast MV Agusta F4 1:12 produksi Minichamps (2005) dengan komposisi warna hitam dan merah ngok.
Hei, bagaimana dengan diecast "motor butut" kontroversial yang dipakai Bruce Wayne dalam film "The Avengers"?
Kiri: Diecast Agusta Minichamps, kanan: Diecast Agusta versi Maisto. |
Versi diecastnya cukup banyak diantaranya adalah Maisto1:18, Atlas 1: 24, Minichamps 1:12, dan Ixo Museum 1:24...Semuanya masih diragukan keotentikannya...
Ah sudahlah, sampai ada konfirmasi dari pihak Marvel tentang merek motor apa yang dipakai Banner tsb percaya saja kalau yang di pake Bruce Banner dalam film The Avengers 2012 adalah Triumph 60-an, syukur-syukur dapat diecastnya yang diproduksi Maisto :P Torotot...Tot....Tot....Tot....Tot....Tot....Tot....
No comments:
Post a Comment